top of page
  • Gambar penulisGeorgia Carmaylita Yosephine

Gebyar Hadian di Bulan Juli

Juli saatnya kembali ke sekolah, dan Koding Next telah menyiapkan hadiah istimewa untuk semua koder yang mendaftar bulan ini.

Apa saja hadiahnya?

1. Hadiah Menarik dan Merchandise

Untuk Little Koders, kamu dapat memilih salah satu dari hadiah menarik berikut:

  1. Bot Obox dari Koding Next. Ini adalah paket perakitan robot untuk anak-anak dengan berbagai aktivitas.

  2. Lego atau Rubik’s Cube untuk meningkatkan kemampuan berpikir logis.

  3. Air Flyer untuk Mommy.

Untuk Junior Koders, kamu dapat memilih salah satu dari hadiah berikut untuk meningkatkan semangat dalam belajar:

  1. Headphone premium.

  2. Keyboard mekanik

  3. Mouse gaming.

2. Diskon 300K

Nikmati diskon menarik dengan penawaran spesial ini. Bergabung sekarang dan dapatkan kesempatan terbatas ini, Mommy!

3. Holiday Camp

Kami menawarkan dua jenis modul untuk setiap kelompok usia di Holiday Camp (HC) kami. Semua materi HC menarik dan selaras dengan teknologi terbaru. Koders dapat memilih dari pembelajaran pengetahuan dasar pemrograman, Python, Roblox, atau bahkan AI.

Buruan manfaatkan penawaran ini! Hanya tersedia hingga 11 Juli karena HC berakhir pada 16 Juli 2023.

Jangan lewatkan kesempatan menarik ini untuk meningkatkan keterampilan pemrogramanmu bersama Koding Next!

0 tampilan0 komentar

Postingan Terkait

Lihat Semua

Comentarios


bottom of page